22 Desember 2008
tangis yang membuat ibu tersenyum
ibu berjuang antara hidup dan mati. bebaskan nyawa kedunia.
disambut tangis kehidupan baru dari bayi kecil dengan jiwa yang suci.
tangis yang membuat ibu tersenyum. dengan sejuta harapan akan diriku.
kuterlahir tuk perankan lakon baru dalam sandiwara dunia.
semua berawal dari diri.. tidak orang lain, tidak juga ibu..
dengan berbekal tinta untuk kugoreskan dalam hitam-putih garis hidupku..
*especially dedicated to my mom.. i love u mom..
*see detail song title 'ibu' in myspace or multiply
http://myspace.com/ekoapril
http://eko11april.multiply.com
ternista oleh masa..
tak terduga waktu telah lama mendikteku. disini kuternista oleh masa..
renggangkan rasa dan prasangka. terbungkam dalam derasnya dunia.
ingin kutuangkan segala asa, ingin kumuntahkan segala derita.
bila terkadang kuterlupa tentang hakekat yang sebenarnya.
ingin kututup gerbang kebencian, tapi kuterjebak relung kehidupan..
ampunkan jiwaku.. maafkan ragaku..
cuma itu yang kumau.. cuma itu yang kumau..
terbuka kembali jalan terang hidupku..
terbuka kembali jalan untukku..
cuma itu yang kumau.. cuma itu yang kumau..
terbuka kembali jalan terang hidupku..
terbuka kembali jalan untukku..
06 Desember 2008
dipecundangi oleh waktu
disetiap masa ada cerita
disetiap waktu ada luka bahagia
disetiap tangis ada doa
sebuah retorika
dipecundangi waktu
dibodohi asa
dan sekarang..
takkan pernah kuulangi
kebodohan - kebodohan masa itu
kontemplasi
lebih bijak aku coba mengerti
menengadah kelangit bermuram durja
seyogyanya duka ini sirna
petuah bijak terlontar
biarkan aku hidup seperti ini
karna aku bangga & bahagia dengan jalur jalan hidupku ini
kunikmati dan kuhayati
berjalan sekuat kakiku melangkah
tentang masa lalu..
tentang masa lalu..
kujadikan masa lalu sebagai cermin untukku melangkah kedepan
introspeksi atas segala sifat & sikap pada masa itu
terima kasih atas semua masa laluku
yang telah banyak memberiku pelajaran berharga atas semua peristiwa yang kulalui
29 November 2008
rindu ingin kembali
SELALU KU RINDU
SELALU INGIN KEMBALI
MENGINJAKKAN KAKI PADA TANAH BASAH
MENELUSURI RIMBA BELANTARA YANG TAK BERTUAN
MENEROBOS SEMAK BELUKAR
MELEWATI JALAN TERJAL NAN CURAM
TERTANTANG DAN TERUS TERTANTANG
RESAPI SETIAP TETES KERINGAT BERCAMPUR PELUH
TAK BISA DI URAIKAN DENGAN KATA - KATA
AIR MATA HARU TUMPAH MENGGENANGI PIPI
SELALU KU RINDU
SELALU INGIN KEMBALI
PADA HAMPARAN SAVANA
PADA SENJA BERWARNA JINGGA
PADA SUNRISE YANG MENAKJUBKAN
PADA SUARA ALAM
DAN PADA PUNCAK GUNUNG ITU..
SELALU KU RINDU
SELALU INGIN KEMBALI
SEBONGKAH ASA
SEBONGKAH ASA
AWAN GELAP KETIDAKTAHUAN
MENGGELAYUTI INDAHNYA PERIHKU
KETIDAKTAHUAN YANG TAK TERJELASKAN
DAN TAK DIKETAHUI AWALNYA
MUNGKIN..
BISA SAJA RAGA INI PERGI
DAN MENJAUH
DARI HIDUP DAN KEHIDUPANMU
HAMPA ASA PASTI BERKUASA
SEMUA TENTANGMU..
MUNGKIN BISA KU HEMPAS
NAMUN..
DAPAT KUPASTIKAN
DISANA..
DI PALUNG SANUBARIKU
KAN SELALU ADA
RUANG KECIL UNTUKKU
MENYIMPAN SEBONGKAH ASA
CINTAKU PADAMU..
SEKAT TERPISAH
SEKAT TERPISAH
ANTARA AKU, KAMU DAN DIRINYA
RENGGANGKAN RASA
INGIN KUTUTUP KEBENCIAN INI
HARAP CEMAS MENANTI
MUNGKINKAH KU MAAFKAN SEMUANYA ITU
biarlah semua apa adanya
TELAH DIGARISKAN
mungkin ini telah digariskan
sudah menjadi takdir hidupku
harus ku telan pahit kenyataan ini
namun ku yakin suatu saat nanti
kan ku dapati senyum itu pasti
aku lelah
terhina..
aku terinjak
teraniyaya kebekuan hati
lembayung senja di langit yang berwarna jingga
tak mampu redakan semua itu
aku lelah
tak kuasa ku memberontak
pemberontakan jiwa
kemarahan ini
adalah pemberontakan jiwa
yang ternisbikan
murka atas semua peristiwa
tak pernah bertepi
dogma terus mengalir
berikan aku cahaya-Mu
tuk terangi hidupku
melawan paradigma
kisah yang telah usang
kembali muncul ke permukaan
kembali bersinggungan dengan hal yang sama
kembali aku terjatuh
tak berdaya ku menghadapinya
dilema antar ku pada persimpangan jalan
menuai beragam polemik tak berkesudahan
beban ini terasa berat di pundakku
haruskah ku melawan paradigma
opini tanpa bukti
menyiratkan aroma kebencian yang mendalam
sebuah pilihan hidup yang menyakitkan
kembalikan aku pada jalan-Mu
seperti adanya diriku
segala khilafku
arogansiku
menepikan keangkuhanku
lemah aku tersungkur
sujudku karna-Mu
tuntunlah aku
kembalikan aku pada jalan-Mu
Labil
jiwa yang labil
bukan hanya bertopang dagu
mengharap belas - kasihan
muak karna simpati
amarah tak terkendali
munafik berbohong
nodai semua yang ada
runtuhnya moral etika
perang batin
pondasi itu telah hancur
karma itu ada
MASIH ADAKAH CAHAYA YANG KAN MENERANGI GELAP INI
undang - undang tak berpihak
PP No.2 Th.2008
PP mengatur jenis + tarif penerimaan negara bukan pajak
yang berasal dari penggunaan kawasan hutan
untuk kepentingan pembangunan diluar kegiatan kehutanan
yang berlaku pada dept.Kehutanan
pelaku pertambangan boleh mengubah hutan lindung / produksi
menjadi kawasan tambang terbuka dengan menyewa :
Rp. 300 per meter atau Rp. 1,8 juta - 3 juta per hektar
untuk tambang minyak + gas, panas bumi, jaringan telekomunikasi,
stasiun pemancar radio / relay TV, tenaga listrik dan jalan tol
Rp. 120 per meter atau Rp. 1,2 juta - 1,5 juta per hektar
kerusak hutan rata - rata 2,76 juta hektar sepanjang tahun 2005 - 2006
asa yg tertunda
TERLALU NAIF AKU BERHARAP
PEMIKIRAN SEMPIT
TENTANG ASA YANG TERTINGGAL
TANPA SADAR WAKTU TERUS BERJALAN
MEMUDARKAN EGO
BENAMKAN KERAGUAN
DAN KINI..
YAKINKAN AKU
TUK MEMILIHMU
MENJADI BAGIAN TERINDAH DALAM HIDUP DAN KEHIDUPANKU
dipecundangi oleh waktu
disetiap masa ada cerita
disetiap waktu ada luka dan bahagia
dan disetiap tangis ada doa
retorika masa lalu
dipecundangi waktu
dibodohi asa
dan sekarang..
takkan pernah kuulangi
kebodohan-kebodohan masa itu
04 November 2008
HINGGA SAATNYA TIBA
AKU MENYAYANGIMU TANPA BATAS WAKTU
TAK PERNAH KENAL LELAH
KU KAN TERUS MENUNGGU
HINGGA SAATNYA TIBA
KU KAN MEMINANGMU
UNTUK MENJADI PENDAMPING HIDUPKU
TAK PERNAH KENAL LELAH
KU KAN TERUS MENUNGGU
HINGGA SAATNYA TIBA
KU KAN MEMINANGMU
UNTUK MENJADI PENDAMPING HIDUPKU
SEBONGKAH ASA
SEBONGKAH ASA
AWAN GELAP KETIDAKTAHUAN
MENGGELAYUTI INDAHNYA PERIHKU
KETIDAKTAHUAN YANG TAK TERJELASKAN
DAN TAK DIKETAHUI AWALNYA
MUNGKIN..
BISA SAJA RAGA INI PERGI
DAN MENJAUH
DARI HIDUP DAN KEHIDUPANMU
HAMPA ASA PASTI BERKUASA
SEMUA TENTANGMU..
MUNGKIN BISA KU HEMPAS
NAMUN..
DAPAT KUPASTIKAN
DISANA..
DI PALUNG SANUBARIKU
KAN SELALU ADA
RUANG KECIL UNTUKKU
MENYIMPAN SEBONGKAH ASA
CINTAKU PADAMU..
AWAN GELAP KETIDAKTAHUAN
MENGGELAYUTI INDAHNYA PERIHKU
KETIDAKTAHUAN YANG TAK TERJELASKAN
DAN TAK DIKETAHUI AWALNYA
MUNGKIN..
BISA SAJA RAGA INI PERGI
DAN MENJAUH
DARI HIDUP DAN KEHIDUPANMU
HAMPA ASA PASTI BERKUASA
SEMUA TENTANGMU..
MUNGKIN BISA KU HEMPAS
NAMUN..
DAPAT KUPASTIKAN
DISANA..
DI PALUNG SANUBARIKU
KAN SELALU ADA
RUANG KECIL UNTUKKU
MENYIMPAN SEBONGKAH ASA
CINTAKU PADAMU..
KALA TAKDIR BERBICARA
KALA TAKDIR BERBICARA
terima kasih
atas bahagia yang tercipta
dalam singkatnya waktu
telah kunikmati
dan ku hayati sepenuh hati
semua indah yang ada
kan kusimpan erat
dalam memoriku
untuk kujadikan kenangan
yang tak terlupakkan
sepanjang hayatku
karna..
tak bisa lagi ku mendampingimu
izinkanlah kusimpan semua ini
sebagai harta paling berharga
dalam hidup dan kehidupanku
maaf..
jika kebersamaan yang terjalin
menjadi tak indah buatmu
kita hanyalah manusia
antara ucapan bibir, hati dan ego
kadang tak selaras
kita yang bisa tentukkan
ucapan dari bagian mana
yang lebih dominan
namun..
semua juga takkan bermakna
kala takdir berbicara
ku hanya bisa haturkan doa buatmu
agar yang terbaik dari-NYA lah
yang kelak kau dapat
amien..
terima kasih
atas bahagia yang tercipta
dalam singkatnya waktu
telah kunikmati
dan ku hayati sepenuh hati
semua indah yang ada
kan kusimpan erat
dalam memoriku
untuk kujadikan kenangan
yang tak terlupakkan
sepanjang hayatku
karna..
tak bisa lagi ku mendampingimu
izinkanlah kusimpan semua ini
sebagai harta paling berharga
dalam hidup dan kehidupanku
maaf..
jika kebersamaan yang terjalin
menjadi tak indah buatmu
kita hanyalah manusia
antara ucapan bibir, hati dan ego
kadang tak selaras
kita yang bisa tentukkan
ucapan dari bagian mana
yang lebih dominan
namun..
semua juga takkan bermakna
kala takdir berbicara
ku hanya bisa haturkan doa buatmu
agar yang terbaik dari-NYA lah
yang kelak kau dapat
amien..
just be still in my heart
just be still in my heart
just be still in my brain
seperti yang aku inginkan
adakah indah tercipta disana
semayamkan aku pada asa mu
just be still in my brain
seperti yang aku inginkan
adakah indah tercipta disana
semayamkan aku pada asa mu
Let The Adventure Begin
beginning everyday is the pefect time, to say to your selves. "Let The Adventure Begin"
always do what make your happy. we're happy to be outhere and doing it
success lies within reach of those. who reach beyond themselves. the key to success lies in your hands
always do what make your happy. we're happy to be outhere and doing it
success lies within reach of those. who reach beyond themselves. the key to success lies in your hands
Pegang Erat Tanganku
PEGANG ERAT TANGANKU
JANGAN KAU LEPAS
SEBELUM KU MELEPASKANNYA..
KUATKAN HATI
BULATKAN TEKAD
YAKIN PADA JALAN YANG KITA TEMPUH
TUK MELANGKAH BERSAMA
ARUNGI SAMUDERA KEHIDUPAN
YANG PENUH ARAL MELINTANG
PASTIKAN KU DISANA BERSAMAMU
KU KAN SELALU ADA UNTUKMU
PEGANG ERAT TANGANKU
JANGAN KAU LEPAS
SEBELUM KU MELEPASKANNYA..
SELAMA KU MASIH HIDUP
KAN KU BAKTIKAN SISA HIDUPKU
HANYA UNTUKMU
KU HANYA INGIN MEMBUATMU BAHAGIA
TAK INGIN KU MELIHATMU BERSEDIH
KU KAN SELALU MENJAGAMU
di sisi mu selalu
JANGAN KAU LEPAS
SEBELUM KU MELEPASKANNYA..
KUATKAN HATI
BULATKAN TEKAD
YAKIN PADA JALAN YANG KITA TEMPUH
TUK MELANGKAH BERSAMA
ARUNGI SAMUDERA KEHIDUPAN
YANG PENUH ARAL MELINTANG
PASTIKAN KU DISANA BERSAMAMU
KU KAN SELALU ADA UNTUKMU
PEGANG ERAT TANGANKU
JANGAN KAU LEPAS
SEBELUM KU MELEPASKANNYA..
SELAMA KU MASIH HIDUP
KAN KU BAKTIKAN SISA HIDUPKU
HANYA UNTUKMU
KU HANYA INGIN MEMBUATMU BAHAGIA
TAK INGIN KU MELIHATMU BERSEDIH
KU KAN SELALU MENJAGAMU
di sisi mu selalu
Hati, Jiwa dan Pikiran
HATI, JIWA DAN PIKIRAN
AKU GAMANG
DENGAN KEADAAN INI
YANG HANYA BISA MEMBUATKU
TERSUDUT OLEH KENYATAAN
YANG TAK BISA KU PAHAMI
MENCOBA MENGHINDAR
DAN MENJAUH
NAMUN MASIH JUA KU BERHARAP
KARNA TAK BISA KU BOHONGI NURANI
HANYA KAU YANG ADA DI HATI
KARNA HATI JIWA DAN PIKIRANKU
HANYA UNTUK DIRIMU
DAN BILAMANA
KU MENENGOK KE BELAKANG..
ADA TANGIS LUKA DERITA
YANG KU BERI PADA MU
MENGGORESKAN LUKA DI HATIMU
MENYISAKAN PERIH TERSAKITI
AKU PUN BERCERMIN
ATAS SEMUA KHILAF KU ITU
DAN..
MASIH ADAKAH MAAF TERSISA UNTUKKU
MASIH ADAKAH RUANG UNTUKKU
KEMBALI MENGISI RELUNG HATIMU
MAAFKAN AKU..
YANG MASIH DAN TERUS
MENGHARAPKANMU..
KARNA HATI JIWA DAN PIKIRANKU
HANYA UNTUK MU..
SAMPAI AKHIR HIDUPKU
AKU GAMANG
DENGAN KEADAAN INI
YANG HANYA BISA MEMBUATKU
TERSUDUT OLEH KENYATAAN
YANG TAK BISA KU PAHAMI
MENCOBA MENGHINDAR
DAN MENJAUH
NAMUN MASIH JUA KU BERHARAP
KARNA TAK BISA KU BOHONGI NURANI
HANYA KAU YANG ADA DI HATI
KARNA HATI JIWA DAN PIKIRANKU
HANYA UNTUK DIRIMU
DAN BILAMANA
KU MENENGOK KE BELAKANG..
ADA TANGIS LUKA DERITA
YANG KU BERI PADA MU
MENGGORESKAN LUKA DI HATIMU
MENYISAKAN PERIH TERSAKITI
AKU PUN BERCERMIN
ATAS SEMUA KHILAF KU ITU
DAN..
MASIH ADAKAH MAAF TERSISA UNTUKKU
MASIH ADAKAH RUANG UNTUKKU
KEMBALI MENGISI RELUNG HATIMU
MAAFKAN AKU..
YANG MASIH DAN TERUS
MENGHARAPKANMU..
KARNA HATI JIWA DAN PIKIRANKU
HANYA UNTUK MU..
SAMPAI AKHIR HIDUPKU
Gelap Tanpa Pelita
TERLALU PAHIT TEMUKAN ARTI
APA YANG BISA KUHARAPKAN DARI SEBUAH KERAGUAN
TAK ADA CELAH
RASA YANG TERABAIKAN
GELAP TANPA PELITA
MENTARI PAGI PUN TAK SANGGUP HANGATKAN KEBEKUAN HATI
LUKA YANG KUBERI SEMAKIN MENGANGA
APA YANG BISA KUHARAPKAN DARI SEBUAH KERAGUAN
TAK ADA CELAH
RASA YANG TERABAIKAN
GELAP TANPA PELITA
MENTARI PAGI PUN TAK SANGGUP HANGATKAN KEBEKUAN HATI
LUKA YANG KUBERI SEMAKIN MENGANGA
31 Oktober 2008
# Ironi
IRONI
PERANGAI YANG SKEPTIS
ALASAN TAK TERJELASKAN
TEPIKAN LOGIKA
MENUAI PRAHARA
SEBUAH IRONI
BENARKAH ADANYA
HARUSKAH INI TERJADI
PROLOG CERITA KELAM
NALURI INTUISI
COBA MENDIKTE KEADAAN
COBA HENTIKAN LANGKAH
COBA BENAHI SIKAP
CUKUPKAH ITU YANG TERASA
MUNGKINKAH ITU KAN MERUBAH KEADAAN
DILEMATISKAH ?
JENGAH DENGAN KEADAAN INI
MUAK MELIHAT YANG TERJADI
NIKMATI KESENDIRIAN INI
LUKA YANG SEMAKIN MENDALAM
BIAR KUNIKMATI KEBENCIAN INI
BIAR KUNIKMATI PERIH INI
KARNA ITU YANG TERASA
SEBUAH DINAMIKA HIDUP
ARBITRASI KONSOLIDASI
MENTAHKAN SEMUA ITU
PENGKONDISIAN YANG ABSURB
GAMANG TENTUKAN ARAH
BUNGKAM ASA TERPENDAM
TERUCAP KHILAF
NAMUN HANYA KATA
TANPA MAKNA
HANYA LISAN
TANPA SIKAP
INDAH DI ATAS PERIH
KEBEKUAN HATI
EMPATI TERSELUBUNG
SOLUSI TERKONTAMINASI
KONFLIK TANPA TITIK TEMU
TOLERANSI PERCUMA
PROVOKASI TANPA HENTI
LABILKAH ?
ALIBI MENYISAKAN TANYA
KEJANGGALAN MENYIBAK TABIR
SELIMUTI KERAPUHAN HATI
LUPAKAN SEMUA YANG PERNAH ADA
BIAR KUNIKMATI SENDIRI
LEMBAYUNG SENJA ITU
WALAU TANPA MAKNA
TANPA AIR MATA BAHAGIA
TERUNGKAP JELAS
APA YANG SEBENARNYA TERJADI
ESTETIKA HIDUPKAH INI ?
KITA TAK PERNAH TAHU
KEHENDAK WAKTU
KENYATAAN YANG KIAN PEKAT
PERANGAI YANG SKEPTIS
ALASAN TAK TERJELASKAN
TEPIKAN LOGIKA
MENUAI PRAHARA
SEBUAH IRONI
BENARKAH ADANYA
HARUSKAH INI TERJADI
PROLOG CERITA KELAM
NALURI INTUISI
COBA MENDIKTE KEADAAN
COBA HENTIKAN LANGKAH
COBA BENAHI SIKAP
CUKUPKAH ITU YANG TERASA
MUNGKINKAH ITU KAN MERUBAH KEADAAN
DILEMATISKAH ?
JENGAH DENGAN KEADAAN INI
MUAK MELIHAT YANG TERJADI
NIKMATI KESENDIRIAN INI
LUKA YANG SEMAKIN MENDALAM
BIAR KUNIKMATI KEBENCIAN INI
BIAR KUNIKMATI PERIH INI
KARNA ITU YANG TERASA
SEBUAH DINAMIKA HIDUP
ARBITRASI KONSOLIDASI
MENTAHKAN SEMUA ITU
PENGKONDISIAN YANG ABSURB
GAMANG TENTUKAN ARAH
BUNGKAM ASA TERPENDAM
TERUCAP KHILAF
NAMUN HANYA KATA
TANPA MAKNA
HANYA LISAN
TANPA SIKAP
INDAH DI ATAS PERIH
KEBEKUAN HATI
EMPATI TERSELUBUNG
SOLUSI TERKONTAMINASI
KONFLIK TANPA TITIK TEMU
TOLERANSI PERCUMA
PROVOKASI TANPA HENTI
LABILKAH ?
ALIBI MENYISAKAN TANYA
KEJANGGALAN MENYIBAK TABIR
SELIMUTI KERAPUHAN HATI
LUPAKAN SEMUA YANG PERNAH ADA
BIAR KUNIKMATI SENDIRI
LEMBAYUNG SENJA ITU
WALAU TANPA MAKNA
TANPA AIR MATA BAHAGIA
TERUNGKAP JELAS
APA YANG SEBENARNYA TERJADI
ESTETIKA HIDUPKAH INI ?
KITA TAK PERNAH TAHU
KEHENDAK WAKTU
KENYATAAN YANG KIAN PEKAT
Langganan:
Postingan (Atom)